
|
Lilly T Erwin
Lilly T Erwin Lahir di Semarang 1 November 1949. Seorang sarjana lulusan Fakultas Ilmu Hukum Sosial dan Politik. Pernah mengikuti kursus memasak di UFM, Bangkok tahun 1995 dan Manajemen Jasa Boga tahun 1995. Dari tahun 1991 sampai sekarang menjadi tenaga pengajar di Yayasan gizi Kuliner di Jakarta. Sehari - hari sibuk memberikan keterampilan Boga di beberapa tempat kursus dan melayani pesanan kue untuk antaran dan acara istimewa. Lilly T Erwin sangat memperhatikan detail penampilan dari setiap penganan kue yang dibuatnya, dan sangat kreatif mengembangkan resep dasar kue - kue tradisional.
|
Beberapa buku yang pernah ditulis oleh Lilly T Erwin:

| oleh Lilly T Erwin Tumpeng benar-benar hidangan yang lengkap. Lahir dari tradisi yang terus dianut hingga sekarang, secara intrinsik, tumpeng merupakan simbolisasi dari nilai-nilai yang diyakini membawa kebaikan dan keselamatan. Terutama berkaitan dengan daur kehidupan manusia, seperti kelahiran, ulang tahun, ... [selengkapnya]
|
|
|
|