|
Sinopsis Buku: Di sebuah hutan, hiduplah seorang petapa sederhana. Suatu hari, ia didatangi kawan lamanya, yang kini menjadi pejabat kerajaan. Menyaksikan kehidupan sang petapa yang sangat sederhana, si pejabat berkata: "Kawan, ikutlah denganku, mengabdilah pada raja seperti aku. Engkau tidak perlu makan ubi lagi, kau akan hidup senang dan berlimpah."Dengan tenang, sang petapa menjawab: "Kalau engkau sudah belajar makan ubi sepertiku, maka engkau tidak akan perlu lagi menjilat raja."Temukan dalam buku ini, bagaimana pola pikir dan gaya hidup sederhana ternyata lebih menjamin kebahagiaan di dalam kehidupan dunia gemerlap masa kini. Resensi Buku:
Buku Sejenis Lainnya:
![]() Advertisement |