Cari berdasarkan:




R.L. Stine

Robert Lawrence Stine adalah pengarang buku anak-anak dan remaja paling laris dalam sejarah. Pencipta seri Nightmare Room, Goosebumps dan Fear Street ini lahir di Columbus, Ohio. Setelah lulus dari Ohio State University, Stine pindah ke New York City dan menjadi editor di sejumlah majalah. Tahun 1986, Stine menulis Blind Date, novel horor pertamanya yang dibuat untuk pembaca dewasa dengan plot cerita yang tidak kalah serunya dengan penulis-penuis horor lain seperti Dean Koontz atay Stephen King. Saat ini R.L. Stine tinggal di Manahattan bersama istrinya, Jane, putranya, Matthew, anjing mereka, Nadine.


Are you an author? Please contact us at support@bukabuku.com to update your biography.

Beberapa buku yang pernah ditulis oleh R.L. Stine:


Fear Street Sagas : Kebangkitan Roh Jahat - The Awakening Evil


Fear Street: Fear Park #1: Jeritan Pertama - First Scream


The Nightmare Room: Jangan Lupakan Aku! - Don't Forget Me!


Goosebumps Seri Petualangan Maut #07 : Mantra Jahat Si Tukang Sulap


Fear Street: Fear Park #2: Jeritan Terkeras - The Loudest Scream


The Nightmare Room: Lolongan Hantu - The Howler


Fear Hall: Akhir Segalanya - The Conclusion


Fear Street The Cataluna Chronicles: Mobil Kutukan - The Deadly Fire


Goosebumps Seri Petualangan Maut #20 : Teror Mainan


Fear Street 99: Rumah Setan III - The Third Horror


Fear Street Super Chiller : Musibah Baru - The New Evil


Fear Street The Cataluna Chronicles: Bulan Kutukan - The Evil Moon

Cari Pengarang Favorit Anda
Index Pengarang
A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z


Temui pengarang lainnya juga ...
I’ve been a professional writer all my working life – which is a lot ...  [detail]
Brian Tracy adalah salah seorang pakar di bidang pengembangan potensi ...  [detail]
Robert T. Kiyosaki, lahir dan dibesarkan di Hawaii, adalah orang Amerika ...  [detail]
Ia lahir dan dibesarkan di Washington DC. Setelah memperoleh gelar BA ...  [detail]
LEMONY SNICKET dilahirkan di kota kecil yang penghuninya selalu saling ...  [detail]
Mendapat gelar sarjana sastra Inggris di Universitas Wisconsin, Madison, ...  [detail]
lahir di Jakarta 27 Oktober 1978, menyelesaikan masa putih abu abunya di ...  [detail]
Sharon L. Lechter, istri dan ibu dari tiga orang anak, CPA dan pemilik ...  [detail]
Henricus Darmada dilahikan di Bandung, tanggal 18 Juli 1948. Pada usia 45 ...  [detail]
Billy Boen, 30 tahun, mendapatkan gelar Bachelor of Sience dari Utah State ...  [detail]