Cari berdasarkan:




Imelda Akmal

Imelda Akmal, lulusan Teknik Arsitektur Universitas Trisakti, Jakarta, memulai kariernya sebagai penulis dan stylist di bidang arsitektur dan interior pada tahun 1993 di majalah Femina. Pada tahun 1996, ia mulai menyusun buku Seri Menata Rumah yang kemudian menjadi buku interior terlaris di Indonesia. Tahun 1997 ia melanjutkan studi di Australia dan mengambil bidang Interior Decoration di Royal Melbourne Institute of Technology sekaligus meraih gelar Master of Business Administration dari Swinburne University. Saat ini, selain menulis buku, ia juga bekerja sebagai kontributor untuk artikel arsitektur dan interior majalah dalam dan luar negeri seperti majalah Home Decor, ISH Magazine, Femina Pesona, A+, serta menjadi konsultan untuk program televisi Home Beauty.


Are you an author? Please contact us at support@bukabuku.com to update your biography.

Beberapa buku yang pernah ditulis oleh Imelda Akmal:



oleh Imelda Akmal
  [selengkapnya]



oleh Studio Imelda Akmal Architecture Writer
  [selengkapnya]



oleh Imelda Akmal
  [selengkapnya]


Seri Rumah Ide Edisi Spesial: 125 Desain Fasade


Paket Seri Rumah Ide: Rumah Mungil & Rumah yang Asri


Seri Menata Rumah: Rumah Mungil yang Sehat


Seri Gambar Ruang 3D: 22 Ruang Tamu Mungil & Fungsional


Seri Rumah Ide Edisi 5/III: Plafon Kreatif


Seri Rumah Ide: Ruang Olahraga


Rumah Ide: Pernik


Kamar Tidur Pilihan


Living Rooms


Seri Menata Rumah: Ruang Kerja


Menata Rumah dengan Warna


Seri Rumah Ide Edisi 4/V: Ruko dan Rukan

Cari Pengarang Favorit Anda
Index Pengarang
A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z


Temui pengarang lainnya juga ...
Jackie Silberg menyelenggarakan berbagai konsep, lokakarya, dan ceramah ...  [detail]
Ia layak jika mendapat julukan The Queen of Suspense, karena plot ...  [detail]
Rowan Gibson adalah seorang konsultan bisnis independen yang bekerja erat ...  [detail]
Valiant Budi Yogi atau Vabyo (lahir di Bandung, 13 Juni 1980) adalah ...  [detail]
Lahir di Bandung pada tanggal 6 November 1961. Saat ini menjabat Kepala ...  [detail]
Purdi lahir di Lampung, 9 September 1959. Purdi muda mulai berbisnis saat ...  [detail]
Moammar Emka (lahir di Tuban, Jawa Timur, 13 Februari 1974; umur 37 tahun) ...  [detail]
Firliana Purwanti lahir di Jakarta pada 3 Juli 1977. Saat ini bekerja ...  [detail]
Prisca Primasari, lahir di Surabaya, 22 Februari 1986. Lulusan prodi ...  [detail]
Bondan Winarno barangkali adalah orang yang paling tepat sebagai penulis ...  [detail]